SPIRITNEWS PI SULSEL.- Ketua PWI Pusat Bidang Organisasi H. Zulkifli Gani Otto, SH., didampingi oleh Wakil Ketua Bidang Organisasi PWI Provinsi Sulsel, Manaf Rahman, saat memimpin rapat kerja Pengurus Persatuan Wartaan Indonesia Priode 2021-2026, yang dibuka secara dibuka secara resmi oleh Plt. Gubernur Sulsel Sudirman Sulaiman, disaksikan oleh Ketua PWI Sulsel HM Agus Salim Alwi Hamu., Pada Hari Sabtu Tanggal 12/5/ 2021, bertempat di Aula Gedung Biru PWI Sulsel, Jl. AP. Pettarani No. 31 Makassar.
Semua Wakil Ketua di kepengurusan PWI Sulsel, diharapkan oleh Ketua PWI Pusat Bidang organisasi, H. Zulkifli Gani Otto., menyampaikan agar kalian dapat membangun sinergitas dengan mengutamakan kebersamaan antar seksi, apalagi beberapa program seksi mirip dan saling terkait., harapannya.
Mengajak semua Anggota Persatuan Wartawan Indonesia Provinsi Sulawesi selatan, yang masih berlaku kartunya agar saling bersilatuhrahmi jangan lagi ada kubu kubuan, marilah kita dewasa dalam beroganisasi agar Gedung Biru PWI ini, cepat menerima surat hibah itu dari Plt Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman.
Diakhir keterengannya, menyampaikan kepada Plt Gubernur Sulsel, secepatnya menghibahkan Tanah berdirinya Gedung ini, agar generasi pelanjut kita enak bekerja tampa ada bebang, seperti yang kami rasakan disaat saya menjabat selaku Ketua PWI Sulsel, karena penyerahan tersebut lebih cepat baik dan menjadi milik syah PWI katanya. (*/red).