-->

SPIRITNEWS BERITANYA: LUGAS, JUJUR DAN DAPAT DIPERCAYA

**** SPIRITNEWS "AYO KITA MEMILIH PEMIMPIN YANG PEDULI KEPENTINGAN RAKYAT DAN YANG MENGUTAMAKAN KEBUTUHAN RAKYAT , " ****
Pemkab Takalar, Akan Ratakan Bayar Geratis BPJS Khusus Warga Takalar
Pemkab Takalar, Akan Ratakan Bayar Geratis BPJS Khusus Warga Takalar

Pemkab Takalar, Akan Ratakan Bayar Geratis BPJS Khusus Warga Takalar

Foto, Bupati Takalar H Syamasri Kitta, saat foto bersama warga.

SpiritNews. Com.- Pemerintah daerah (Bupati) Takalar, H Syamsari Kitta, menyampaikan kepada warga bahwa saat ini akan membayarkan biaya kesehatan warga secara gratis melalui BPJS khusus warga Takalar.

Sementara itu, diperjelas kami lakukan ini tanpa terkecuali sehingga tidak ada lagi warga yang merasa dirinya diabaikan, yang berpikiran bahwa mestinya dapat tapi tidak dapat sehingga warga tidak berpikir lagi dengan beban biaya rumah sakit. ujar.

Pada kesempatan tersebut Bupati Takalar H. Syamsari,S.Pt.MM juga menyerahkan secara simbolis kartu Non Tunai Program Keluarga Harapan (PKH) dan kartu Indonesia Sehat (KIS) di 3 Kecamatan berturut-turut yaitu di kec. GalSel, Galesong dan Galesong Utara. Jum'at, 20 April 2018.

Lebih lanjut dijelaskannya bahwa dengan adanya bantuan PKH dan KIS ini, Pemerintah juga harap ada respon balik yang positif dari warga yaitu dengan cara membantu pemda Takalar untuk mewujudkan program Pemerintah yaitu Program Gema Tasamara, gerakan baca dan hafal Al-qur'an serta menggalakkan shalat berjamaah di masjid. 

Dan bantu Pemda untuk mendoakan agar segera mewujudkan 100% pemberian kartu PKH dan KIS". Tutup Bupati Takalar dalam sambutannya di setiap kesempatan.

Sementara itu, Arsyi yang merupakan salah satu pendamping PKH dari Kec. Galut saat dikonfirmasi menjelaskan untuk warga Galesong Utara ada 656 warga dari 9 desa yang berhak mendapatkan Program Non Tunai PKH. Total pertahun yang warga terima sebanyak Rp. 1.890.000, untuk tahap 1, 2, dan 3 warga terima 500.000 per 3 bulan. Dan tahapan ke 4 warga akan terima 390.000.

Sebelum ke Kecamatan Galut, Bupati Takalar juga menyerahkan simbolis kartu PKH dan Kartu KIS di Galesong Selatan dan Kec. Galesong. (*).

Baca juga:

Admin
Fusce justo lacus, sagittis vel enim vitae, euismod adipiscing ligula. Maecenas cursus gravida quam a auctor. Etiam vestibulum nulla id diam consectetur condimentum.